Pt Jasa Raharja Perwakilan Indramayu Mengadakan Rapat Koordinasi Fkll (Forum Komunikasi Lalu Lintas)

- Editor

Rabu, 27 Maret 2024 - 07:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

INDRAMAYU – PT Jasa Raharja Perwakilan Indramayu mengadakan Rapat Koordinasi FKLL (Forum Komunikasi Lalu Lintas) bersama instansi terkait, diantaranya Kepolisian Resor Indramayu bertempat di Kantor Jasa Raharja Perwakilan Indramayu, pada Rabu, (27/03/2024). Kepala PT Jasa Raharja Perwakilan Indramayu, Donny Irvanny memimpin langsung jalannya rapat. Dihadiri oleh Kasubnit Kamsel Polres Indramayu AIPTU Ade Kosasih.

Rapat kali ini pada dasarnya adalah membahas terkait setiap Korban Kecelakaan Lalu Lintas yang masuk RS agar dapat berkoordinasi dengan Unit Gakkum karena ini adalah salah satu upaya mempercepat pelayanan kepada Masyarakat untuk mendapatkan kepastian jaminan dari Jasa Raharja ke Rumah Sakit, serta bagaimana bersama dapat menekan fatalitas dari pada Korban Kecelakaan Lalu Lintas di wilayah kabupaten Indramayu dalam rangka tertib berlalu lintas.

Donny Irvanny mengatakan, PT Jasa Raharja bersama Kepolisian dan instansi terkait terus berupaya menanggulangi jumlah kecelakaan lalu lintas melalui berbagai program pencegahan. Rapat kali ini disepakati bahwa akan tetap rutin melakukan sosialisasi keselamatan berlalu lintas khususnya di sekolah-sekolah, sosialisasi di radio, intansi pemerintahan, pemasangan spanduk, pemasangan rambu lalu lintas, dll.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Donny Irvanny menambahkan, atas nama Forum Komunikasi Lalu Lintas, menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk selalu waspada dan patuh terhadap aturan berlalu lintas, sehingga dapat meminimalisasi kecelakaan di jalan raya. Jasa Raharja, lanjut Donny Irvanny, akan terus berkomitmen untuk memberikan pelayanan maksimal dan proaktif kepada masyarakat.

PT Jasa Raharja sebagai Member of Indonesia Financial Group (IFG) senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik, mudah, cepat dan tepat sebagai wujud Negara hadir bagi korban kecelakaan alat angkutan umum dan lalu lintas jalan.

Baca:  Jasa Raharja Cirebon Lakukan Pengecekan Kapal di Waduk Darma Kuningan Dalam Rangka Persiapan Natal Tahun 2023 dan Tahun Baru 2024

Berita Terkait

Jasa Raharja Karawang Turut Hadir Dalam Acara Pelepasan Peserta Mudik Gratis Kab.Karawang Tahun 2025
Jasa Raharja Bogor Berikan Dukungan di Pos Pengamanan dan Pos Pelayanan Lebaran 2025
Jasa Raharja Bogor Dukung Pelepasan Mudik Gratis di Terminal Jatijajar Depok
Jasa Raharja Bogor Bersama Tim Gabungan Lakukan Ramp Check di PO Agramas untuk Keselamatan Arus Mudik 2025
Jasa Raharja Garut Ikuti Apel di Pos PAM Terpadu Kadungora
Tingkatkan Kepatuhan Wajib Pajak, Jasa Raharja Karawang Laksanakan Kunjungan Sigap Instansi
Jasa Raharja Sukabumi Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan untuk Wajib Pajak Kendaraan Bermotor
Jasa Raharja Bogor Sosialisasikan Peran & Program Pembebasan Tunggakan Pajak Kendaraan Bermotor

Berita Terkait

Jumat, 28 Maret 2025 - 18:39 WIB

Jasa Raharja Karawang Turut Hadir Dalam Acara Pelepasan Peserta Mudik Gratis Kab.Karawang Tahun 2025

Jumat, 28 Maret 2025 - 18:36 WIB

Jasa Raharja Bogor Berikan Dukungan di Pos Pengamanan dan Pos Pelayanan Lebaran 2025

Jumat, 28 Maret 2025 - 18:29 WIB

Jasa Raharja Bogor Dukung Pelepasan Mudik Gratis di Terminal Jatijajar Depok

Jumat, 28 Maret 2025 - 18:26 WIB

Jasa Raharja Bogor Bersama Tim Gabungan Lakukan Ramp Check di PO Agramas untuk Keselamatan Arus Mudik 2025

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:40 WIB

Jasa Raharja Garut Ikuti Apel di Pos PAM Terpadu Kadungora

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:21 WIB

Jasa Raharja Sukabumi Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan untuk Wajib Pajak Kendaraan Bermotor

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:15 WIB

Jasa Raharja Bogor Sosialisasikan Peran & Program Pembebasan Tunggakan Pajak Kendaraan Bermotor

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:05 WIB

Flag Off Mudik Gratis BUMN 2025: Kementerian BUMN Lepas Puluhan Ribu Peserta Mudik ke 200 Kota Tujuan

Berita Terbaru

Kemaritiman

Jasa Raharja Garut Ikuti Apel di Pos PAM Terpadu Kadungora

Jumat, 28 Mar 2025 - 17:40 WIB