Home / Headline / Kemaritiman / Polhukam / Topik Terkini

Monday, 17 July 2023 - 19:24 WIB

Jasa Raharja Jawa Barat Berikan Alat Penunjang Kesehatan  Kepada Terminal Guntur Melati Garut

GARUT – Sebagai bentuk program Tanggung Jawab Sosial & Lingkungan (TJSL) PT. JasaRaharja Cabang Utama Jawa Barat memberikan bantuan Alat Penunjang Kesehatan untuk Kelompok Rentan atau berkebutuhan khusus berupa kursi roda, tongkat ketiak, bed pasien, serta tabung oksigen lengkap kepada Balai Pengelola Transportasi Darat Kelas II Jawa Barat untuk meningkatkan pelayanan di Satuan Pelayanan Terminal Guntur Melati Garut.

Penyerahan secara simbolis diberikan oleh Kepala Bagian Administrasi PT Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat, Emeliana LMS didampingi oleh Plt. Kasubag Keuangan, Akuntansi & TJSL, Yulia Dyah A dan diterima langsung oleh Plh. Pengawas Satuan Pelayanan Terminal Gutur Garut, Imat Ruhimat. (16/7)

PT Jasa Raharja sebagai perusahaan BUMN tidak hanya berkomitmen untuk menjalankan tugas utama yaitu memberikan perlindungan dasar terhadap korban kecelakaan lalu lintas jalan dan penumpang umum, tetapi juga memiliki tanggung jawab sosial yang harus disampaikan agar dapat membantu dan memberikan manfaat kepada masyarakat.

Imat Ruhimat selaku Plh. Pengawas Satuan Pelayanan Terminal Guntur Melati Garut menyampaikan terima kasih atas bantuan serta dukungan Jasa Raharja yang telah memberikan Alat Penunjang Kesehatan untuk Kelompok Rentan atau berkebutuhan khusus berupa kursi roda, tongkat ketiak, bed pasien, serta tabung oksigen lengkap, semoga apa yang menjadi niat baik ini semoga bermanfaat bagi sesame.

PT Jasa Raharja sebagai Member of Indonesia Financial Group (IFG) senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik, mudah, cepat dan tepat sebagai wujud Negara hadir bagi korban kecelakaan alat angkutan umum dan lalu lintas jalan.

Baca:  Jasa Raharja Indramayu Terima Kunjungan Kerja dari RS Mitra Plumbon Patrol Indramayu

Share :

Baca Juga

Headline

Rubi Handojo Sampaikan Shifting Mindset Jadi Kunci Kesuksesan Pengembangan Human Resources Jasa Raharja

Headline

Tekan kejadian laka di jalan Tol, PT Jasa Raharja dan PT Jasa Marga Lakukan Pemasangan Stiker Reflektor & Stiker Panduan Keselamatan

Headline

Kepala Jasa Raharja Cirebon Hadiri Sosialisasi dan Edukasi Pajak Provinsi Tahun 2023

Kesra

Lakukan Pelayanan Prima, Jasa Raharja Jawa Barat Santuni Ahli Waris korban Laka di Sumedang kurang dari 24 Jam

Headline

Jasa Raharja Bogor Adakan Kegiatan Safety Riding di IPB University

Headline

Tingkatkan Sinergitas Kepala Jasa Raharja Perwakilan Purwakarta Anjangsana dan Lakukan Sosialisasi di Kantor P3D Wilayah Purwakarta

Headline

Giat Pengobatan Gratis dan MUKL Rutin Jasa Raharja Tasikmalaya di PO BUS Karunia Bakti Kabupaten Garut

Polhukam

PT Jasa Raharja Cabang Utama Jawa Barat Rapat Koordinasi Lintas Sektoral dalam menghadapi Operasi Ketupat Lodaya 2023